Featured Video

Jumat, 13 Desember 2013

Internet Diprediksi Akan Berakhir Tahun 2014, Ini Alasannya

Hacker (ilustrasi)
Hacker (ilustrasi)

Internet sebagai jaringan global diprediksi tidak ada lagi pada tahun 2014.

Berbagai pengalaman terakhir mengenai pelanggaran hak privasi netizens telah mendorong negara-negara untuk melindungi warganya dengan membentuk sistem jaringan intranet sendiri yang tertutup dan mempersempit ruang akses oleh negara lain.

Ulama Aceh Haramkan Perayaan Tahun Baru

Tahun Baru/ilustrasi
Tahun Baru/ilustrasi

Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) Kota Banda Aceh mengharamkan umat Islam di ibu kota Provinsi Aceh itu merayakan tahun baru masehi.

Muncul Kabar Honda Berniat Datangkan Lorenzo Pada 2015.

 Marc Marquez (kiri) dan Jorge Lorenzo berjabat tangan.

Juara dunia MotoGP 2013, Marc Marquez dari Honda mengatakan dirinya tak terlalu mementingkan siapa sosok menjadi rekan setimnya pada 2015. Bahkan, dia pun tak masalah jika akhirnya berada satu tim dengan Jorge Lorenzo. 

Lawan Thailand, Indonesia Kehilangan Arah

Para pemain Timnas Indonesia U-23 berlatih di Stadion Mini Padonmar, Yangon


Timnas Indonesia U-23 kalah dengan skor telak 1-4 dari Thailand di laga kedua SEA Games 2013, Myanmar, Kamis, 12 Desember 2013. Tidak hanya kalah, permainan Indonesia pun terlihat sangat buruk.

Bulutangkis Berpeluang Sapu Bersih Emas di Perorangan

Bellaetrix Manuputty ke final tunggal putri SEA Games 2013.


Cabang olahraga bulutangkis berpeluang besar menyapu bersih medali emas perorangan SEA Games 2013, setelah mengirim wakilnya pada final semua nomor. Bahkan, terjadi All Indonesian Final pada nomor ganda putra. 

Ponsel Android Besutan Nokia?

Nokia Normandy

Nokia dilaporkan tengah membesut ponsel berbasis Android perdana dengan nama Normandy. DilansirThe Verge, Rabu 11 Desember 2013, produsen ponsel asal Finlandia itu mematok ponsel Android untuk kategori low-end.

Malam Ini, Puncak Hujan Meteor di Langit Indonesia

Hujan meteor

Langit Indonesia akan dihiasi hujan meteor Geminid malam ini, Jumat 13 Desember 2013. Menurut Profesor Riset Astronomi-Astrofisika Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (Lapan) Thomas Djamaluddin, fenomena alam ini sebetulnya sudah terjadi sejak 4 Desember lalu.