Featured Video

Jumat, 29 Juli 2011

Keragaman Spesies Mekongga Memukau Dunia

Mohamad Final Daeng | Tri Wahono 
LIPISejumlah fauna eksotis yang ditemukan di Pegunungan Mekongga, Sulawesi Tenggara.
KENDARI, KOMPAS.com — Tim peneliti dari University of California-Davis, Amerika Serikat, terpukau dengan beragamnya keanekaragaman hayati yang mereka temukan di Pegunungan Mekongga, Sulawesi Tenggara.

Oli Dibilang Heroin, Nenek Ini Pun Dibui

Egidius Patnistik

Illustration
WINNIPEG, KOMPAS.com - Seorang nenek warga AS mengancam akan menuntut otoritas Kanada setelah ia dipenjara selama 12 hari. Masalahnya, minyak oli yang dibawanya disangka heroin oleh otoritas Kanada.

30 Gajah Duduki Kebun Warga

Kistyarin
KOMPAS IMAGES/KRISTIANTO PURNOMOGajah sumatera liar masuk ke perkebunan milik warga
LIWA, KOMPAS.com — Puluhan gajah liar merusak ratusan pohon kelapa milik warga Desa Pemerihan, Kecamatan Bengkunat Belimbing, Lampung Barat, Lampung, hampir setiap malam selama beberapa waktu terakhir.

NAQSABANDIYAH MULAI TARAWIH MALAM INI


PADANG, HALUAN — Je­maah tarekat Naqsabandiyah sudah mulai beraktivitas di Musala Baitul Ma’mur, Pasar Baru, Kecamatan Pauh, Kota Padang sejak sepuluh hari yang lalu. Mereka yang berasal dari berbagai daerah di Sumatera Barat dan sebagian besar adalah orang tua tersebut telah menjalani suluk dan puasa sunnah Syaban.

Sistem Nagari akan Dipertahankan


FGD DPD RI DENGAN AGAM
BUKITTINGGI,HALUAN—Focus Group Discussion (FGD) digelar kerja sama DPD RI dengan Kabupaten Agam dengan tajuk “Penguatan dan Harmonisasi Pemerintahan Nagari di Su­matera Barat”, Kamis (28/7) di Istana Bung Hatta Bukit­tinggi.

BALIMAU NAN SABANA BALIMAU ADALAH SALING MEMAAFKAN


Masukilah Ramadan de­­­ngan kebersihan hati, niat yang ikhlas mencari rida Allah semata. Semoga Ramadan kini membawa berkah. Hendaklah di bu­lan Ramadan tekun me­nu­nai­kan salat Fardhu dan Ta­ra­wih dengan berj­amaah, me­ramaikan mas­jid di manapun kita berada.
Rasulullah SAW telah bersabda bahwa: “Sesiapa saja salat (berjamaah) bersama imam (lalu ditunggunya) sehingga imam beredar (beringsut dari tempat duduknya), niscaya akan ditulis baginya ganjaran beribadat satu malam”.
Biasakanlah lidah untuk berzikir secara terus menerus, dan janganlah tergolong ke dalam kategori orang-orang yang tidak mau berzikir atau hanya berzikir sedikit saja. Bulan Ramadan adalah bulan ibadat dan bulan beramal, bukan bulan untuk tidur dan bermalas-malasan.

Islamophobia


OKKI TRINANDA MIAZ

SESAAT setelah bom meledak di lingkungan perkantoran pemerintah, di jantung Kota Oslo, Norwegia, Jumat pekan lalu lalu, hampir semua media dunia langsung mengarahkan telunjuknya kepada kelompok Islam lewat breaking news mereka. Sebelum diketahui dengan jelas siapa pelakunya, sepertinya semua orang sudah memiliki spekulasi awal yang mengira, teror tersebut adalah kerja para jihadis Alqaeda.