Featured Video

Minggu, 25 September 2016

Marquez Kalahkan Lorenzo


Pebalap Repsol HondaMarc Marquez, meraih kemenangan keempatnya musim ini setelah finis di urutan pertama pada balapan GP Aragon di Sirkuit MotorLand Aragon, Minggu (25/9/2016).

Sabtu, 24 September 2016

Kalender Sementara MotoGP 2017 Dirilis


Federation Internationale de Motocyclisme (FIM) selaku penyelenggara MotoGP sudah merilis kalender sementara untuk musim 2017. Jumlah seri sejauh ini masih sama dengan musim ini.

Pole Milik Marquez


Marc Marquez akan menempati pole position pada balapan MotoGP Aragon besok. Start kedua ditempati Maverick Vinales dari Suzuki dan di urutan ketiga ada pebalap Yamaha lainnya, Jorge Lorenzo. 

Pebalap-Pebalap Honda Dominan, Rossi Harus Berbenah



Pebalap-pebalap Honda mendominasi dua sesi latihan bebas MotoGP Aragon pada Jumat (23/9). Agar bisa mengimbangi Honda dalam balapan, Valentino Rossi harus berbenah.

Jumat, 23 September 2016

Marquez Antara Main Aman Kejar Poin atau Ambil Risiko Buru Podium


Keunggulan Marc Marquez sejauh ini memungkinkan memungkinkan dirinya tak terlalu ngotot memaksakan diri. Tapi di sisi lain ia juga merasa masih perlu ambil risiko.

Jumat, 16 September 2016

Kekerasan Seksual Kepada Anak Gatot terancam Dikebiri


Tersangka kasus dugaan kepemilikan sabu, senjata tajam, satwa langka yang juga Ketua Umum Persatuan Artis Film Indonesia (PARFI) Gatot Brajamusti (tengah) digiring menuju ruang tahanan Polda NTB di Mataram, Sabtu (10/9/2016)

Rabu, 14 September 2016

Kisah Pak Tono dan Tamatnya Karir Ahok!


REPUBLIKA.CO.ID, Oleh : Rudi Agung*)

Pak Tono tertawa. Orang yang nongkrong di kedai kopi, heran. Alung, sahabat Cina pak Tono penasaran. Pak Tono menunjukkan meme dari gadgetnya. Isi meme dari media sosial diperlihatkan ke pengunjung kedai itu. Meme tersebut bertuliskan: temannya saja ditinggalkan, apa lagi warga. 

Senin, 12 September 2016

Galaxy Note 7 akan Dimatikan Paksa?





Samsung menghimbau konsumen yang sudah memakai Galaxy Note 7 untuk segera melakukan proses penukaran demi alasan keselamatan. Jika konsumen tetap ngeyel, Samsung kabarnya akan melakukan langkah 'mematikan secara paksa'.

Perdebatan Rossi-Lorenzo


Dua rider Movistar Yamaha, Valentino Rossi dan Jorge Lorenzo, berdebat meributkan sebuah manuver yang melibat mereka berdua dalam balapan MotoGP San Marino.

Minggu, 11 September 2016

Samsung Jelaskan Mengapa Galaxy Note 7 Rawan Terbakar



Kejadian ponsel Galaxy Note 7 yang terbakar diduga gara-gara permasalahan baterai sudah banyak terjadi di berbagai belahan dunia, namun hingga kini penyebab persisnya belum diketahui pasti.

Pedrosa Kalahkan Rossi dengan Sempurna


Kesempurnaan balap ditampilkan oleh pebalap Repsol Honda, Dani Pedrosa, dengan menjadi yang tercepat di GP San Marino, di Misano World Circuit Marco Simoncelli, Minggu (11/9/2016). Pedrosa memaksa pebalap tuan rumah, Valentino Rossi harus puas di posisi kedua.

Sabtu, 10 September 2016

Lorenzo Raih Pole, Rossi Start Kedua di San Marino



Dua pebalap Movistar Yamaha menguasai kualifikasi MotoGP San Marino. Jorge Lorenzo berhasil menempati pole untuk balapan besok, Valentino Rossi akan start kedua. 

Harga iPhone 7 Plus Tembus Rp 19 Juta


Cuma berselang beberapa hari setelah iPhone 7 diluncurkan, penjual gadget online langsung beraksi. Ponsel anyar Apple itu sudah bisa dipesan dengan harga yang pastinya lebih mahal.

Marquez Tercepat, Rossi Keenam



Marc Marquez memberikan ancaman makin dekatnya MotoGP San Marino. Pebalap Honda itu membuat catatan waktu tercepat dalam latihan bebas ketiga. 

Pol Espargaro Tercepat di Latihan Kedua


Pebalap Yamaha Tech 3, Pol Espargaro, menjadi pebalap tercepat di latihan bebas kedua MotoGP San Marino. Espargaro mengungguli Dani Pedrosa dan Andrea Dovizioso.

Jumat, 09 September 2016

Rossi Kuasai Sesi Latihan Pertama


Valentino Rossi (Movistar Yamaha) mengawali balapan kandangnya, MotoGP San Marino, dengan mencatatkan waktu tercepat dalam sesi latihan bebas pertama di Misano.

Selasa, 06 September 2016

Liburan ke Bandung? Jangan Lewatkan 10 Tempat Wisata Ini



Kota Bandung menjadi pilihan banyak keluarga untuk menghabiskan libur akhir pekan maupun liburan yang lebih panjang. Lokasinya yang berada di dekat Kota Jakarta membuat Bandung mudah dijangkau oleh warga Ibu Kota. Kini, semakin banyak objek wisata baru yang menyasar keluarga muda dengan balita ataupun anak usia sekolah. Farmhouse, theme park, ragam wisata edukasi, maupun tempat kuliner bernuansa keluarga bertebaran, baik di pusat maupun pinggiran Kota Bandung.

Minggu, 04 September 2016

VIÑALES LUAR BIASA,JUARAI MOTOGP



Rider Suzuki Ecstar Maverick Vinales berhasil keluar sebagai pemenang. Pebalap tuan rumah Cal Crutchlow merebut posisi kedua, dan Valentino Rossi ketiga.