Featured Video

Minggu, 15 April 2012

Pelita Hantam Gresik 4-0


FOTO:
Karawang - Pelita Jaya meraih kemenangan telak 4-0 kala menjamu Persegres Gresik United. Tim besutan Rahmad Darmawan itu tampil dominan sejak menit pertama.

Vettel Bicara Soal Kekecewaannya



Getty Images
Shanghai - Sebastian Vettel hanya mampu finis di urutan lima pada balapan GP Shanghai. Vettel mengungkapkan sejumlah masalah, meski akhirnya mengaku cukup puas finis di urutan kelima.

Pada balapan yang berlangsung di Shanghai International Circuit, Minggu (15/4/2012) sore WIB, Vettel sempat tercecer di urutan 15. Namun, perlahan tapi pasti, ia berhasil memperbaiki posisinya.

Rosberg Juara, Duo McLaren Lengkapi Podium



AFP/Clive Mason
Shanghai - Setelah menempati pole position pada sesi kualifikasi, Nico Rosberg tampil sebagai juara GP Shanghai. Ia sukses menungguli duo McLaren, Jenson Button dan Lewis Hamilton, yang harus puas finis di urutan dua dan tiga.

Rosberg Terkejut dengan Kemenangannya Sendiri



AFP/Mark Ralston
Shanghai - Nico Rosberg meraih kemenangan perdananya sepanjang membalap di ajang Formula 1 pada GP China 2012. Usai balapan, Rosberg malah mengaku terkejut dengan kemenangan itu.

Gara-gara Sosis, Slovenia-Austria Berseteru



Pemerintah Austria dan Slovenia tengah berseteru soal siapa yang berhak mengklaim sosis daging babi khas kedua negara. Perseteruan ini adalah permasalahan serius yang akan dibahas di Komisi Eropa.

Spekulasi Baru Kematian Morosini


Gelandang Livorno, Piermario Morosini saat dibawa ke ambulans. (REUTERS/Fabio Urbini)
Dunia sepakbola kembali dirundung duka. Pemain Livorno, Piermario Morosini mengalami serangan jantung di menit 31 dan langsung meninggal dunia di lapangan saat timnya melawan Pescara di laga Serie B, Sabtu 14 April 2012. 

Wanita-wanita Cantik Ini Mencoba Peruntungan jadi Model

Wanita-wanita Cantik Ini Mencoba Peruntungan jadi Model

Siap Ditawarkan ke Inter, Andik Disebut "Messi"


fcinternews.it
Media Italia untuk berita mengenai Inter Milan, fcinternews.it, menyamakan Andik Vermansyah sebagai Lionel Messi baru di masa depan dalam artikel yang ditulis oleh Riccardo Gatto.
Penyerang Persebaya Surabaya, Andik Vermansyah, lagi-lagi disamakan dengan Lionel Messi. Seperti diberitakan oleh situs resmi Liga Prima Indonesia (LPI), sebuah media yang memuat berita-berita Inter Milan, fcinternews.it, menyejajarkan Andik dengan bintang Barcelona itu dalam sebuah artikel berjudul "Vermansyah, il nuovo Messi. 'L'Inter ora..." yang ditulis oleh Riccardo Gatto. 

Lepas Granat di Tempat Latihan, Pemain Chelsea Dipecat


Skysports
Gelandang Chelsea, Jacob Mellis.
 Chelsea memecat pemainnya, Jacob Mellis, Selasa (20/3/2012), setelah penyelidikan dimulai kepada Mellis atas tuduhan melepaskan granat asap di tempat latihan. AFPmelaporkan, tim berjuluk "The Blues" itu memutuskan untuk memecat gelandang berusia 21 tahun yang baru satu kali bermain dengan tim utama itu atas insiden yang terjadi pada tanggal 2 Maret lalu.

Pak Raden "Mengamen" Demi Hidup dan Si Unyil


KOMPAS.com/IRFAN MAULLANA
Drs. Suyadi atau lebih tersohor dengan nama Pak Raden

 Tokoh kenamaan dalam film boneka "Si Unyil", Suyadi atau lebih dikenal dengan Pak Raden, terpaksa "mengamen" di rumahnya untuk memperjuangkan hidup dan hak cipta atas karakter boneka ciptaannya itu.

Pukul 02.30 Dibalas Pukul 02.30, Berakhir Pukul 02.30-GENG MOTOR


Sabtu (31/3/2012) pukul 02.30 WIB, Kelasi Arifin, tewas akibat dikeroyok saat melintas di Jalan Benyamin Sueb, Kemayoran, Jakarta Pusat. Saat itu Staf Khusus Panglima Armada RI Kawasan Barat (Armabar) itu sedang mengawal truk.

Wuih... Emas "Mengucur" dari Sumur


K41-11Ilustrasi
Penggalian sumur bor bantuan Bank Indonesia untuk WC umum warga di Kelurahan Alolama, Kecamatan Mandonga, Kendari, Sulawesi Tenggara, berbuah kejutan. Dari galian tanah material sumur itu, warga menemukan kandungan emas. Penemuan itu terjadi pada Minggu (5/2/2012) malam lalu.

Gempa 6.0 SR Banten Terasa di Jakarta, Depok, dan Bogor


BMKGGempa Mag:6.0 SR,15-Apr-12 02:26:39 WIB,10 Km,(95 km BaratDaya PANDEGLANG-BANTEN )


Gempa bumi berkekuatan 6.0 SR sempat mengguncang wilayah Banten dan sekitarnya pada Minggu (15/4/2012) pukul 2.26 WIB.

NIL MAIZAR DITARGET LOLOS KE SEMIFINAL


Timnas senior akan tampil di Al-Nakbah International Tournament yang digelar di Palestina. PSSI menar­getkan tim arahan Nil Maizar itu bisa melangkah sampai semifinal.

BERMESUM DI PAGI HARI, NYARIS DIAMUK MASSA


Se­pa­sang kekasih tanpa status yang jelas bermesum ria dige­rebek masyarakat di belakang Kantor Camat Lubuk Kilangan, Kota Padang, Ju­mat (14/4) sekitar pukul 09.00 WIB.

PEMBUKTIAN PILAR YUNIOR-SEMEN PADANG 2-1 PERSEBAYA


Tanpa pilar langganan starting eleven di lini belakang, Semen Padang mampu menorehkan hasil maksimal pada laga kandang perdananya di putaran  II Indonesian Premier League (IPL). Kabau Sirah menang 2-1 atas tamunya, Persebaya, Sabtu (14/4) di Stadion H Agus Salim.
Sejumlah pemain yunior yang dimainkan Nil Maizar mampu

Piermario Morosini, Pemain Livorno Liga Italia Yang Meninggal


Piermario Morosini, pemain yang bermain bagi Livorno, memberikan kabar duka bagi persepakbolaan Italia setelah ia meninggal dunia saat membela timnya bertanding melawan Pescara, Sabtu (14/4) malam WIB.

Rosberg Pole, Mercedes Start 1-2



(Getty Images)
Shanghai - Nico Rosberg merebut pole position di GP China setelah jadi yang tercepat di sesi kualifikasi. Michael Schumacher yang duduk di posisi tiga akan start dari urutan dua menggeser Lewis Hamilton yang terkena penalti.

Messi Kian Tajam Bersama Guardiola Moham


FOTO:AFP/Jose Jordan
Valencia - Kehadiran Pep Guardiola sebagai pelatih Barcelona tak hanya bikin klub itu kian mengilap prestasinya. Tapi terkhusus lagi ketajaman Lionel Messi kian menjadi dengan torehan 201 gol selama ditangani Guardiola.

Dua Gol Messi Menangkan Barca


FOTO:AFP/Jose Jordan
Valencia - Barcelona lolos dari kekalahan saat menjamu Levante sekaligus menjaga persaingannya dengan Real Madrid. Sempat tertinggal, Los Cules akhirnya menang 2-1 lewat dua gol Lionel Messi.

Masih Mau Bilang Mourinho Pragmatis?


FOTO:Getty Images/Jasper Juinen
Madrid - Real Madrid sudah mencetak 107 gol di La Liga sekaligus menyamai rekor 22 tahun lalu. Dengan produktivitas tinggi seperti ini, Jose Mourinho boleh jadi mulai bisa menghilangkan cap 'sepakbola membosankan' pada dirinya