Senin, 27 Agustus 2012
Motif pelaku teror di Solo sakit hati dipecat dari Polri
Seorang pelaku teror dan pelemparan granat di Solo, ditangkap polisi. Diketahui pelaku yang berinisial NB dan berpangkat terakhir Brigadir ini melakukan teror karena sakit hati.
Mobil Gepeng Ditimpa Truk, Sopir Ini Selamat
Mobil di China tertimpa truk bermuatan 1 ton batu krikil
Seorang pria di China berhasil lolos dari maut setelah mobil yang dikendarainya tertimpa truk bermuatan satu ton batu kerikil.
Kapten Pilot Itu Urang Guguak
SEMUA PENUMPANG TEWAS-BANGKAI CESSNA DITEMUKAN
Pesawat survei jenis Cessna yang dinyatakan hilang sejak Jumat pagi, akhirnya ditemukan Minggu malam (26/8) dalam kondisi hancur terbakar.
Seluruh penumpng tewas. Pesawat carteran ini jatuh setelah menabrak gunung. Penemuan pesawat Piper Navajo Chieftain PA 31 sekaligus ditemukan empat awak di dalam pesawat.
SURAT TERBUKA UNTUK PEMIMPIN RANAH MINANG
Kepada YTH, Bapak Gubernur dan Wakil Gubernur Sumatera Barat beserta para bupati dan walikota, dan para pimpinan dan anggota-anggota DPRD se-Sumatera Barat, para pemangku adat, agama dan cerdik pandai, dan segenap warga Sumatera Barat di rantau di manapun dan di kampung halaman di Ranah Minang
Duka di Ujung Lebaran Warga Koto Baru
MERANTAU DAN PULANG KAMPUNG
Merantau dan pulang kampung merupakan tradisi yang sudah melekat erat dalam kehidupan masyarakat Sumatera Barat (Minang). Merantau dan pulang kampung seperti dua sisi mata uang yang tak terpisahkan. Seperti kata pepatah: “Karatau madang di hulu bangungo babuah balun, marantau bujang dahulu, di rumah paguno balun.”
Klasemen Liga Spanyol: Barca Tinggalkan Madrid Lima Angka
Pemain Barcelona melakukan selebrasi usai membobol gawang Osasuna di laga La Liga di Stadion Reyno de Navarra, Pamplona, pada Sabtu 26-8
Vilanova: Meski Hanya 9, Messi Tetap Cetak Gol
Lionel Messi
Barcelona nyaris menelan kekalahan dari tuan rumah Osasuna pada laga La Liga Spanyol pada Ahad (26/8) malam waktu setempat. Beruntung ada Lionel Messi yang berhasil menyelamatkan Barcelona lewat dua golnya di 14 menit terakhir pertandingan.
PDI-P: Yusril tak Perlu Minta Maaf Sebut SBY Koruptor
Yusril Ihza Mahendra
Wakil Sekretaris Jendral (Wasekjen), PDI Perjuangan Achmad Basarah mengatakan Yusril Ihza Mahendra tidak perlu meminta maaf kepada SBY karena telah menyebut Presiden SBY layak dijuluki koruptor. "Menurut saya Yusril tidak perlu minta maaf," kata Basarah saat dihubungi Republika, Ahad (26/8).
Getafe Terkam Madrid 2-1
Cristiano Ronaldo
Getafe memberikan mimpi buruk bagi Real Madrid di jornada kedua La Liga Spanyol musim 2012/2013. Bertandang ke markas Getafe, El Real yang lebih diunggulkan takluk dari tuan rumah dengan skor 1-2.
Pangeran Harry Tutup Akun Facebook
Foto Pangeran Harry sedang berpesta di sebuah klub di Las Vegas. abcnews.go.com
Setelah foto pesta dan tanpa busana bocor ke publik, Pangeran Harry langsung menutup akun Facebook miliknya. Harry aktif dalam media sosial, Facebook dengan nama akun, Spike Wells.
Quraish Shihab, Si Pengubah Dunia
Muhammad Quraish Shihab saat berangkat sholat Jumat dari rumahnya daerah Jeruk Purut, Jakarta Selatan, Jumat 10 Agustus 2012.TEMPO/Wisnu Agung Prasetyo.
Rambutnya sudah menipis dan sebagian besar juga telah memutih. Ia terlihat berbeda dengan sosok yang kerap muncul di televisi, yang biasa mengenakan baju koko dan peci. Pagi itu, Muhammad Quraish Shihab, 68 tahun, mengenakan batik cokelat dan celana panjang kain hitam. Jalannya tertatih. Ia juga batuk-batuk. Tapi sedikit pun tak terdengar keluhan darinya. Ia mengaku masih kuat mengajar dan memberi taujih.
Tevez Selamatkan City dari Kekalahan
Bek Liverpool Martin Skrtel (kiri) mencetak gol ke gawang Manchester City pada pertandingan lanjutan Liga Primer Inggris di Stadion Anfield di Liverpool (26/8). REUTERS/Phil Noble
Carlos Tevez menyelamatkan Manchester City dari kekalahan usai golnya ke gawang Liverpool memastikan laga berakhir imbang di Anfield pada lanjutan Liga Primer Inggris, Ahad 26 Agustus 2012. Tevez
Pemain Liga Spanyol Ini Ingin Perkuat Timnas Indonesia
Arthur Irawan. Foto: rcdespanyol.com
Arthur Irawan, pemain muda Indonesia yang sekarang bermain di Espanyol, salah satu klub sepakbola di Liga Spanyol, mengaku ingin memperkuat tim nasional Indonesia di Piala AFF, akhir November 2012 nanti. "Adalah impian setiap pemain untuk dapat bermain untuk negaranya. Jadi, jika klub melepas saya, saya pasti akan bermain untuk Indonesia," kata Arthur Irawan seperti dilansir situs berita Asiaone, Ahad, 26 Agustus 2012.
Sampang Bergejolak, Mahfud MD Kaget
Massa menyaksikan puing pemukiman warga Syiah yang dibakar, kaum Sunni, di Desa Karanggayam, Omben Sampang, Jatim, Minggu (26/8). ANTARA/Saiful Bahr
Bentrok Sampang, Djoko Suyanto Salahkan Ulama
Sejumlah personil TNI dan Polri memasukkan jenazah korban kerusuhan Syiah-Sunni, ke dalam ambulan, di Desa Karanggayam, Omben Sampang, Jatim, Minggu (26/8). Dalam insiden tersebut seorang pengikut Syiah tewas, dua warga Sunni mengalami luka-luka serta puluhan rumah warga Syiah dibakar massa. ANTARA/Saiful Bahri
Obama Setuju Jual Rudal ke Indonesia
Peluru Kendali (Rudal) AGM-65K2 ''Maverick All-up-round''. Airforce-technology.com
Pemerintah Presiden Amerika Serikat Barack Hussein Obama menyetujui penjualan peluru kendali dari udara ke darat jenis Maverick kepada Indonesia. Penjualan senilai US$ 25 juta atau sekitar Rp 237 miliar itu diusulkan Obama melalui nota kepada Kongres Amerika.
Langganan:
Postingan (Atom)