Selasa, 27 November 2012
Singapura Ingin Bungkam Indonesia
Ary Wibowo/ Kompas.com
Pelatih Singapura, Radojko Avramovic saat jumpa pers di Hotel Palace of Golden Horses, Kuala Lumpur, Malaysia, Selasa (27/11/2012).
Pelatih Singapura, Radojko Avramovic, mengincar poin penuh saat melawan Indonesia dalam matchdaykedua Grup B Piala AFF 2012, Rabu (28/11/2012). Ia mengatakan anak asuhnya akan tampil serius dalam laga tersebut untuk memastikan lolos ke semifinal.
Rapor Indonesia Jumpa "The Lions"
KOMPAS/WAWAN H PRABOWO
Pelatih Nil Maizar (tengah) memberikan bimbingan kepada para pemain Timnas Indonesia saat mengikuti latihan menjelang laga kedua mereka melawan Timnas Singapura dalam Piala AFF 2012 di Stadion Inspen, Kuala Lumpur, Malaysia, Selasa (27/11/2012). Pelatih dan para pemain Timnas optimistis akan mampu memetik kemenangan saat melawan Singapura.Filipina Taklukkan Vietnam
Dok AFF
Tim nasional Filipina secara mengejutkan sukses mengalahkan Vietnam 1-0 pada laga kedua babak penyisihan Grup A di Stadion Rajamangala, Selasa (27/11/2012). Berkat kemenangan ini, "The Azkals" naik ke peringkat kedua dengan mengoleksi tiga angka.
Cruyff: Barca Tak Perlu Datangkan Neymar
JOSE JORDAN / AFP
Striker Barcelona, Lionel Messi (kanan), mencoba melewati hadangan gelandang Levante, Vicente Iborra, pada laga di Stadion Ciudad de Valencia, Minggu atau Senin (26/11/2012) dini hari WIB.
Legenda Barcelona, Johan Cruyff, memandang "EL Barca" tidak perlu mendatangkan Neymar karena mereka telah memiliki penyerang-penyarang yang mumpuni.
GP Ansor: Tak Cukup Minta Maaf, Pecat Sutan!
KOMPAS/HENDRA A SETYAWANKetua DPP Partai Demokrat Sutan Bhatoegana.
GP Ansor menuntut DPP Partai Demokrat memberikan hukuman kepada politisinya, Sutan Bhatoegana. Sutan dalam sebuah diskusi pada pekan lalu mengeluarkan pernyataan yang dianggap menghina Abdurrahman Wahid (Gus Dur). Permintaan maaf yang disampaikan Ketua Umum DPP Partai Demokrat Anas Urbaningrum tidak cukup. Sekretaris GP Ansor wilayah DKI Jakarta, Abdul Azis, mengatakan bahwa warga Nahdliyin sudah telanjur sakit hati dengan pernyataan Sutan yang mengatakan bahwa Gus Dur, Presiden ke-3 RI, terlibat skandal korupsi Bulog dan Bruneigate.
KPK Terkejut, Semua Sarannya Diterima Jokowi
KOMPAS IMAGES/RODERICK ADRIAN MOZESGubernur DKI Jakarta Joko Widodo berfoto bersama Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Adnan Pandu Praja (kiri) saat mengunjungi gedung KPK, Jalan HR Rasuna Said, Kuningan, Jakarta Selatan, Selasa (27/11/2012). Kunjungan ini guna membicarakan program pencegahan praktek korupsi di dalam tubuh Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.
Sistem Pendidikan Indonesia Terendah di Dunia
Bangka Pos/Fennie YIlustrasi
Sistem pendidikan Indonesia menempati peringkat terendah di dunia. Berdasarkan tabel liga global yang diterbitkan oleh firma pendidikan Pearson, sistem pendidikan Indonesia berada di posisi terbawah bersama Meksiko dan Brasil. Tempat pertama dan kedua ditempati Finlandia dan Korea Selatan, sementara Inggris menempati posisi keenam.
Sudiyanto si Penemu Pompa Air Tenaga Air Tanpa Listrik-photo
Sudiyanto, 45 tahun, warga Desa Kotayasa Sumbang Banyumas yang menemukan pompa hydram, pompa air tenaga air. Pompa ini bisa mengalirkan dari dataran rendah ke dataran yang lebih tinggi hingga ratusan meter tanpa menggunakan listrik. Tempo/Aris Andrianto
6 Berita Seleb Dunia Paling Menggemparkan di 2012-Photo
1. Kristen Stewart Selngkuh dari Robert Pattinson. Kristen Stewart tertangkap basah bermesraan dengan sutradara filmnya Snow White and the Huntsman, Rupert Sanders. Kristen harus berjuang keras meraih kata maaf dari Pattinson yang akhirnya ia dapatkan. Myfacehunter.com
Timnas Bersiap Hadapi Singapura-Photo
Pelatih timnas Indonesia Nil Maizar (ketiga kanan) memberikan intruksi kepada anak buahnya usai latihan di lapangan Institut Penilaian Negara , Selangor, Malaysia, Selasa (27/11). ANTARA/Prasetyo Utomo
Begini Kalau Suporter Malaysia Ngamuk
Pemain Singapura Baihakki Khaizan (kiri) berebut bola dengan pemain Malaysia Norshahrul Idlan Bin Talaha dalam laga kualifikasi gurp B Piala Suzuki AFF di stadion Bukit Jalil, Kuala Lumpur, Malaysia, (25-11). REUTERS/Bazuki Muhammad
Pakai Sendal ke Kantor, Anggota DPRD Dikritisi
SOLOK — Ulah seorang oknum anggota DPRD Kabupaten Solok yang satu ini, sepertinya tidak pantas untuk ditiru apalagi diteladani. Pasalnya sebagai wakil rakyat yang terhormat sang oknum anggota dewan dari Partai Peduli Rakyat Nasional (PPRN) itu dengan santainya dan rasa percaya diri yang tinggi masuk ke kantor gedung dewan cuma memakai sendal saja.
PENYANDERAAN KAPOLRES DHARMASRAYA-15 Warga Ditahan, Puluhan Dilepas
Sebanyak 15 warga Aur Jaya Sitiung V, Kecamatan Koto Baru, Kabupaten Dharmasraya yang diduga melakukan penyanderaan dan penganiyaaan terhadap Kapolres Dharmasraya, AKBP Khairul Azis ditahan oleh penyidik Polres Dharmasraya, mulai Senin (26/11).
Ini Dia 20 Jejaring Sosial Terbesar di Dunia
Ilustrasi (Ist)
Ratu Kecantikan Meksiko Tewas Bersama Kekasih dalam Baku Tembak
Maria Susana Flores (Facebook)
Mexico City, - Seorang ratu kecantikan Meksiko tewas dalam baku tembak antara tentara-tentara dan sekelompok bersenjata di negara bagian Sinaloa, Meksiko.Menhan Israel Mundur, Hamas: Ini Kemenangan Bagi Perlawanan Palestina
Ehud Barak (AFP)
Gaza City - Gerakan Hamas menyambut baik pengunduran diri Menteri Pertahanan (Menhan) Israel Ehud Barak dari kancah politik. Mereka menilai, pengunduran diri tersebut menjadi bukti kegagalan Barak dalam mencapai target-target militer dan politiknya.Negara Barat Berdiam Diri Atas Kematian Anak-anak Palestina di Gaza
rakyat Gaza merayakan gencatan senjata (AFP)
Gaza, - Kelompok HAM Palestina mengecam negara-negara Barat yang berdiam diri atas kematian anak-anak Palestina akibat serangan-serangan Israel selama 8 hari di Jalur Gaza.Pembuat Film 'Innocence of Muslims' Tak Sesali Perbuatannya
Nakoula saat diperiksa polisi (Reuters)
Washington - Film kontroversial 'Innocence of Muslims' telah menyulut amarah umat Islam di berbagai negara karena menghina Nabi Muhammad dan Islam. Namun ternyata, pembuat film tersebut mengaku sama sekali tidak menyesal atas perbuatannya. Mourinho Digoyang, Alonso Angkat Bicara
Jose Mourinho kini tengah menjadi sorotan tajam di Spanyol. Hasil kurang bagus Real Madrid di pentas La Liga membuat posisi sang entrenador tak nyaman. Namun, dukungan penuh diberikan pemainnya termasuk dari gelandang bertahan Madrid, Xabi Alonso.
Wanita Buta Huruf Tipu Tetangga Rp 115 Juta
shutterstockIlustrasi uang.
Lantaran menipu dua orang tetangganya, Magdalena Ato, warga Jalan Kupang kilometer 5, Kelurahan Maubeli, Kecamatan Kota Kefamenanu, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU), Nusa Tenggara Timur, dilaporkan ke Polres TTU. Dua warga yang melapor masing-masing Guido Oki dan Hilaria Hoar Nahak Tei. Guido ditipu Rp 89 juta dan Hilaria Rp 26,9 juta.
Messi Falcao Baru Ronaldo
AFP
Penyerang Atletico Madrid, Radamel Falcao.
Bek Atletico Madrid, Diego Godin, kembali meramaikan perbandingan antara Lionel Messi, Cristiano Ronaldo, dan Radamel Falcao. Pada Senin (26/11/2012), Godin menyebut, di antara ketiganya, Ronaldo adalah yang paling bawah.
Pelajar SMK 1 Boedoet Bajak Bus Mayasari
KOMPAS/RIZA FATHONIIlustrasi bus Mayasari Bakti. Bus Mayasari Bakti seenaknya berpindah dari jalur busway di Jalan Raya Jatinegara Timur, Jakarta Timur, Minggu (14/8/2011). sopir ini dengan ugal-ugalan mengemudikan bus tanpa memedulikan keselamatan penumpang dan pengguna jalan lainnya.
Ratusan pelajar SMK Negeri 1 Jakarta Boedi Oetomo membajak dua mobil Mayasari jurusan Senen-Grogol. Mereka melakukan pembajakan untuk berziarah ke makam temannya, Rival, yang sudah meninggal setahun lalu di daerah Kalideres, Jakarta Barat.
Bilang Sama Pak Jokowi Obatnya Kurang
Asmawati (50), warga Kelurahan Tanah Tinggi, Johar Baru, Jakarta Pusat menerima Kartu Jakarta Sehat dari Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo, Senin (12/11/2012).
Program Kartu Jakarta Sehat (KJS) yang digulirkan Gubernur Jakarta yang baru Joko Widodo atau akrab disapa Jokowi memang disambut baik oleh warga Jakarta. Tak terkecuali warga di Kelurahan Marunda Jakarta Utara.
Jokowi Pertanyakan Penolakan DPRD Meremajakan Angkutan Umum
Abdi NurdiansyahSejumlah Kopaja dan KWK Mogok beroperasi di Terminal Lebak Bulus Jakarta selatan.
Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo mempertanyakan upayanya untuk meremajakan angkutan umum yang masih belum sepenuhnya disetujui oleh Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta.
"Ya, kalau tidak diremajakan, ya akan tetap tua seperti itu. Pertanyaan saya, kalau tidak diremajakan, sudah tua-tua seperti itu sudah 30 tahun, sudah karatan ya itu bagaimana Dewan?" kata Jokowi, di Balaikota DKI Jakarta, Senin (26/11/2012).
Langganan:
Postingan (Atom)