Featured Video

Selasa, 05 November 2013

Marquez Tak Punya Persiapan Khusus Jelang 'Final' MotoGP

AFP/Toshifumi Kitamura
 MotoGP Valencia menjadi penentu siapa yang bakal jadi juara dunia musim 2013. Lebih diuntungkan karena punya poin lebih banyak, Marc Marquez mengaku tak punya persiapan khusus.

Benda Langit Paling Cantik di Bimasakti




Astronom berhasil mengungkap misteri dari benda langit paling cantik di galaksi Bimasakti, planet nebula bipolar atau nebula yang berbentuk kupu-kupu.

Melihat Koleksi Robot yang Terbuat dari Sampah Organik-Photo

Melihat Koleksi Robot yang Terbuat dari Sampah Organik
Attina Nuraini membersihkan robot dari sampah yang dinamakan "Recycle Experience" di Bandung, Jawa Barat. (25/10). Robot karyanya tersebut terbuat dari sampah-sampah non organik yang dijual kepada beberapa kolektor dengan harga yang cukup tinggi. TEMPO/Aditya Herlambang Putra

LG Luncurkan Ponsel Layar Lengkung G Flex,-Photo

LG Luncurkan Ponsel Layar Lengkung G Flex,
Produsen elektronik asal Korea Selatan LG memperkenalkan telepon pintar terbaru produk mereka G Flex di Seoul (5/11). Handphone tersebut mulai dijual tanggal 12 November mendatang. AP/Lee Jin-man

Kambing Ini Berjalan di Tebing Gunung yang Curam-Photo

Kambing Ini Berjalan di Tebing Gunung yang Curam
Stefano Zocca menyaksikan pemandangan yang menakjubkan pada saat ia berkunjung ke rumah saudaranya di Montasio, puncak tertinggi kedua di Julian Alps, Italia, pada September lalu. Ia menyaksikan seekor kambing berjalan di tebing tinggi untuk untuk mencari makan. dailymail.co.uk

SBY Lempar Kemacetan ke Gubernur, Ini Kata Jokowi

SBY Lempar Kemacetan ke Gubernur, Ini Kata Jokowi

Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo menjawab pernyataan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono, yang menyerahkan soal kemacetan Ibu Kota ke dirinya. Menurut Jokowi, justru pemerintah pusatlah yang tak mendukung kebijakan pengentasan kemacetan. Dia kembali mengungkap program mobil murah yang telah diteken SBY.

Jejaring Sosial RI Saingi Facebook, Bagaimana Peluangnya?

Operator seluler XL telah meluncurkan aplikasi jejaring sosial besutan lokal, XL Keeta kemarin. Aplikasi ini disebutkan lebih lengkap dari jejering sosial populer, Facebook.
XL Keeta tak hanya menjalankan fungsi chatting dan update status saja, aplikasi ini juga mampu dijadikan sebagai platfrom database kontak ponsel, file hingga media pengawasan (surveilance). 
Dengan modal fitur yang lebih lengkap dari jejaring populer besutan Mark Zuckerberg, General Manager M2M and Cloud XL, Arkav Juliandri, Kamis 31 Oktober 2013 mengatakan secara realistis peluang aplikasi lokal untuk bersaing dengan Facebook masih cukup kecil.
"Memang untuk bersaing dengan Facebook nggak mudah juga. Mereka punya pengguna di seluruh dunia. Tapi intinya kami ingin menunjukkan kalau orang Indonesia mampu membuat aplikasi yang berkualitas," ujar Arkav usai peluncuran aplikasi di Hotel Sultan, Senayan Jakarta.
Mempublikasikan diri di jejaring sosial (foto ilustrasi)

Dia menambahkan XL Keeta bisa membuka mata otoritas telekomunikasi dan teknologi informasi di Indoensia agar lebih optimis terhadap aplikasi lokal.

Oezil Beri Mourinho Jersey Arsenal

Mesut Oezil (kiri) saat memberikan jersey Arsenal kepada mantan mentornya Jose Mourinho.
Mesut Oezil (kiri) saat memberikan jersey Arsenal kepada mantan mentornya Jose Mourinho.


Laga Arsenal kontra Chelsea di Emirates Stadium, Rabu (30/10) dini hari WIB, menyajikan pemandangan emosional selepas wasit meniup peluit panjang. Di pertandingan itu, The Bluesmenundukkan Arsenal, 2-0. Alhasil, Juan Mata dan kawan-kawan melaju ke delapan besar di Piala Liga Inggris. 

Produser Film Fitna Dirikan Partai Islam Pertama di Eropa

Arnoud Van Doorn
Arnoud Van Doorn

 Mantan Politikus anti-Islam Belanda, Arnoud Van Doorn berencana mendirikan partai politik Islam pertama di Eropa. Partai ini akan fokus memperjuangkan hak Muslim di seluruh Eropa

Banyak Non-Muslim Malaysia Peluk Islam Karena Kata 'Allah'

Bendera Malaysia
Bendera Malaysia

Penggunaan kata 'Allah" dikalangan non-Muslim tidak menyebabkan Muslim Malaysia meninggalkan agamanya. Hal ini diutarakan cendikiawan Muslim Malaysia, Shah Kirit kakulal Govindji, seperti dikutip the malay online mail, Kamis (31/10).

Google Berang Jaringannya 'Diobok-obok' NSA

Badan Keamanan Nasional AS (NSA).
Badan Keamanan Nasional AS (NSA).

 

Laporan terbaru soal aktifitas Badan Keamanan Nasional Amerika Serikat (NSA) 'mengobok-obok' tautan yang menghubungkan pusat data Google dan Yahoo di seluruh dunia mendapat tanggapan serius dari dua raksasa internet itu. 

Picu Keributan, Tujuh Pesilat Diamankan

Petugas Polres Madiun Kota, Jawa Timur, mengamankan tujuh orang anggota salah satu perguruan pencak silat yang diduga menjadi pemicu keributan di malam tahun baru Islam 1 Muharam, Senin (4/11) malam.

Pawai Obor Warnai Malam Tahun Baru Islam

Pawai obor menyambut datangnya tahun baru Islam.
Pawai obor menyambut datangnya tahun baru Islam.

Pawai obor warnai perayaan malam Tahun Baru Islam 1 Muharam 1435 Hijriah di Kota Cirebon, Senin (4/11) malam.

TNI dan Kelompok Bersenjata Baku Tembak di Puncak Jaya

 Prajurit Kopassus TNI AD melakukan penjagaan di Bandara Mulia, Kabupaten Puncak Jaya, Papua, Senin (12/11).   (Antara/Andika Wahyu)
Prajurit Kopassus TNI AD melakukan penjagaan di Bandara Mulia, Kabupaten Puncak Jaya, Papua, Senin (12/11). (Antara/Andika Wahyu)

 
 Aksi baku tembak antara aparat TNI, Senin sekitar pukul 10.45 WIT terjadi di Kota Lama, Mulia, ibukota Kabupaten Puncak Jaya, dan menewaskan satu anggota kelompok sipil bersenjata (KSB).