Featured Video

Minggu, 26 Januari 2014

Bangun Infrastruktur Piala Dunia, Qatar 'Bunuh' 200 Imigran Nepal

Gadis Qatar menyambut  kemenangan negaranya dalam voting penyelenggara Piala Dunia 2022
Gadis Qatar menyambut kemenangan negaranya dalam voting penyelenggara Piala Dunia 2022

 Setidaknya hampir 200 orang Nepal tewas dalam pembangunan infrastruktur di Qatar untuk keperluan Piala Dunia 2022. Dalam dua tahun terakhir, setidaknya 382 imigran Nepal yang meninggal.

Meski Mahal, Warga Jakarta Tetap Antre iPhone 5S & 5C

http://images.detik.com/content/2014/01/25/317/antreipo4.jpg

 Ingin membeli iPhone 5S dan iPhone 5C? Hari ini secara resmi smartphone terbaru Apple itu dijual di Indonesia, di antaranya oleh operator Telkomsel. Antrean pun cukup mengular.

Borong iPhone 5S Demi Istri dan Anak

http://images.detik.com/content/2014/01/25/317/borong.jpg

Antusiasme pengantre iPhone 5S dan 5C di Pondok Indah Mall 2 cukup tinggi. Beberapa pengantre mengaku tidak hanya membeli satu unit saja, tapi sekaligus beberapa unit.

IMO Siapkan Ponsel Android 8 Core 'Murni'

http://images.detik.com/content/2014/01/25/317/imo4.jpg
 Seperti kata salah satu petinggi MediaTek yang mendatangi Indonesia akhir 2013 lalu, ponsel dengan prosesor 8 core 'murni' dipastikan sambangi pasar Tanah Air awal 2014. Hal itu pun dibuktikan oleh salah satu merek ponsel lokal yang telah siap meluncurkannya.

Rio Haryanto Gabung EQ8 Caterham Racing

(ist.)
Pebalap muda Indonesia, Rio Haryanto, berganti tim menjelang dimulainya musim 2014. Rio yang musim lalu memperkuat Addax, musim ini akan membalap bersama EQ8 Caterham Racing.

Setelah 20 Bulan, Madrid Akhirnya Kuasai Puncak La Liga Lagi

Getty Images/Denis Doyle
 Kemenangan Real Madrid atas Granada berarti besar untuk tim asal ibukota itu, karena setelah nyaris dua tahun lamanya akhirnya Los Merenguesmampu berada di posisi teratas klasemen La Liga.