Rabu, 05 September 2012
Rahasia Usamah Terbunuh Terkuak, AS Gusar
Usamah bin Ladin
Amerika mengatakan buku baru mengenai penyerbuan pasukan komando angkatan laut Navy SEAL yang menewaskan pemimpin teroris Usamah bin Ladin tahun lalu memuat informasi “peka dan rahasia” yang seharusnya tidak boleh diungkap.
Putra Bungsu Kartosoewirjo: Foto Eksekusi, Fakta yang Sulit Dibantah
Foto: Buku Fadli Zon
Jakarta Putra bungsu Sekarmadji Maridjan Kartosoewirjo, Sardjono Kartosoewirjo mengaku lega dengan publikasi 81 foto jelang dan sesudah eksekusi mati ayahnya di Pulau Ubi, Kepulauan Seribu. Foto-foto ini menguak fakta sebenarnya dari kesimpangsiuran proses eksekusi dan lokasi pemakaman Kartosoewirjo.Mourinho: Kami Menyayangimu, Ronaldo
FOTO:Getty Images/Dani Pozzo
Madrid - Kesedihan yang dirasakan Cristiano Ronaldo membuat gusar beberapa penggawa Real Madrid. Tak terkecuali Jose Mourinho, yang menyebut kalau semua orang di El Realmencintainya.
Parlemen Korsel Serukan Hukuman Kebiri Bagi Pemerkosa yang Tak Jera
Ilustrasi
Seoul, Anggota parlemen Korea Selatan (Korsel) tengah mengajukan undang-undang yang memperbolehkan para pelaku pemerkosaan dikebiri secara fisik. Namun, hukuman fisik ini hanya berlaku bagi para penjahat kelamin yang telah berulang kali melakukan tindak pidana yang sama.Marapi dan Pantai Padang Punya CCTV
Gunung Marapi telah dipasangi kamera CCTV. Hal serupa juga sudah ada di Pantai Padang. Tahun depan akan dipasang di Lembah Anai dan Gunung Talang.
Gunung Talang masuk dalam deretan 15 gunung yang saat ini sedang berstatus waspada di Indonesia. Pemantauan terus dilakukan. Pantauan atas gunung itu akan bisa dilakukan secara seksama tahun depan, begitu CCTV dipasang.
Gunung Talang masuk dalam deretan 15 gunung yang saat ini sedang berstatus waspada di Indonesia. Pemantauan terus dilakukan. Pantauan atas gunung itu akan bisa dilakukan secara seksama tahun depan, begitu CCTV dipasang.
Berebut Air, Picu Bentrok Berdarah
Hanya gara-gara berebut air untuk kantong ikan keramba (jala apung) di Linggai, Nagari II Koto Malintang, Kecamatan Tanjungraya, dua kelompok petani dari dua nagari bertetangga di pinggir Danau Maninjau, yaitu Linggai dan Bayua terlibat perkelahian. Dua petani luka-luka akibat pengeroyokan yang dilakukan petani ikan keramba dari Linggai, Senin (3/9) pukul 21.00 WIB.
Menko Polhukam: Pulau Kok Dijual?
Sutan Bhatoegana: Apakah DPR Musuh Teroris?
Foto: Toriq/detikcom
Jakarta Setjen DPR telah menerima surat Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) terkait ancaman terorisme terhadap gedung wakil rakyat. Wakil Ketua FPD DPR Sutan Bhatoegana pun bertanya-tanya, apakah DPR musuh teroris?6 Tahapan Eksekusi Mati Kartosoewirjo di Depan Regu Tembak
dok buku Fadli Zon
Jakarta Fadli Zon mendapatkan 81 foto eksekusi pemimpin DI/TII Kartosoewirjo. Di bukunya 'Hari Terakhir Kartosoewirjo' keseluruhan foto itu ditampilkan. Mulai dari makan siang terakhir Kartosoewirjo, eksekusi, dan penguburan.Istri Digerayangi, Suami Tidur Pulas
Lis (16) mengaku masih beruntung karena Ded gagal memerkosanya.
Ketika ditemui di Mapolsek Belinyu, Kamis (30/8/2012) siang, Lis memastikan Ded hanya meraba-raba beberapa bagian tubuhnya.
Hari Ini Surat Akhir Masa Jabatan Sultan Dikirim
KOMPAS/FERGANATA INDRA RIATMOKOGubernur Daerah Khusus Yogyakarta Sultan Hamengku Buwono X.
Setelah RUUK DIY diundangkan mulai Senin (3/9/2012), berdasarkan ketentuan peralihan pasal 45 ayat 2, disebutkan bahwa batas waktu paling lambat bagi DPRD DIY untuk melayangkan surat pemberitahuan berakhirnya masa jabatan gubernur dan wakil gubernur adalah dua hari sejak diundangkan.
Penggemar: Iwan Fals Itu Kayak Bunglon
KOMPAS.com/Vitalis Yogi Trisna
Iwan Fals meramaikan Jakarta Fair 2012 di Arena JIExpo, Kemayoran, Jakarta Pusat, Jumat (15/6/2012). Pemusik legendaris ini tampil dalam konser Jakarta Fair 2012, yang dijadwalkan berlangsung selama 32 hari.
"Si Bos (Iwan Fals) itu kayak bunglon," itulah yang dikatakan oleh Muhammad Sodikin (43) alias Dezon atau Kang Ozon, Ketua BPK (Badan Pengurus Kota) OI (Orang Indonesia, komunitas penggemar Iwan Fals) Bandung, ketika ditanya seperti apakah sosok Virgiawan Listanto alias Iwan Fals.
Putri Oceana Maharani ”Saya juga tomboi"
Ronaldo Sedih Bukan karena Duit
DANI POZO / AFP
Bomber Real Madrid dari Portugal, Cristiano Ronaldo, melambaikan tangan kepada para Madridistas saat ia meninggalkan lapangan Santiago Bernabeu, Minggu (2/9/2012). Ronaldo memborong dua gol kemenangan timnya atas Granada di lanjutan pertandingan Liga BBVA.
Cristiano Ronaldo merasa prihatin setelah berbagai media marak berspekulasi bahwa alasan di balik kesedihannya adalah uang.
Bidik Ronaldo, City Siapkan Triliunan Rupiah
DANI POZO / AFP
Bomber Real Madrid dari Portugal, Cristiano Ronaldo (kanan), keluar lapangan dan digantikan rekan seklubnya dari Argentina, Gonzalo Higuain, saat melawan Granada dalam lanjutan Liga BBVA di Stadionm Santiago Bernabeu, Minggu (2/9/2012). Madrid menang 3-0 dan Ronaldo memborong dua gol di antaranya.
Tahu Cristiano Ronaldo tengah gerah, Manchester City langsung pasang kuda-kuda membidiknya. Pertanyaannya, berapa triliun yang disiapkan City?
Di Madrid, Oezil Biasa "Makan" Kritik
DANI POZO / AFP
Gelandang Real Madrid, Mesut Oezil (tengah), mendapat pengawalan ketat dari bek Getafe, Alexis Ruano (kanan), pada pertandingan Liga BBVA di Stadion Coliseum Alfonso Perez, Minggu (26/8/2012).
Gelandang Real Madrid, Mesut Oezil, menyatakan dirinya berusaha mengatasi segala kritik terkait penampilannya. Ia pun mengaku tidak khawatir kehilangan posisi pascakehadiran Luka Modric.
Langganan:
Postingan (Atom)