Jumat, 14 Agustus 2015
Android Makin Sumpek, Samsung "Biangnya"
Jangan Heran! Spek Sama Tapi Performa Beda
Tiap koki punya cita rasa sendiri-sendiri, meskipun bahan dan makanan yang dibuat sama. Hal ini pula yang terjadi di dunia ponsel, meski spesifikasi di atas kertas sama, jangan heran jika merasakan performa ponsel berbeda merek maka berbeda juga hasilnya.
Marquez Jadi yang Tercepat Meski Sempat Jatuh
Meski sempat terjatuh, Marc Marquez berhasil menggusur Jorge Lorenzo sebagai pebalap dengan catatan waktu tercepat di sesi latihan bebas kedua MotoGP Republik Ceko.
Istora Makin Berisik di Babak yang Kian Krusial
Istana Olahraga (Istora) menunjukkan wajah yang sebenarnya bagi para kontestan Kejuaraan Dunia Bulutangkis. Istora kembali berisik dan membahayakan pemain yang tampil buruk.
Lorenzo Tercepat di Sesi Latihan Perdana
Sesi latihan bebas pertama MotoGP Republik Ceko jadi milik Jorge Lorenzo. Rider Yamaha itu mengalahkan pesaing terdekatnya, Marc Marquez, yang berada di posisi dua.
Jadwal MotoGP Ceko
MOTOGP.COM
Pebalap Repsol Honda asal Spanyol, Dani Pedrosa, merayakan kemenangannya pada GP Ceko di atas podium Sirkuit Brno, Minggu (17/8/2014).
MotoGP 2015 memasuki seri ke-11 akhir pekan ini di Sirkuit Brno, Ceko. Tahun lalu, Dani Pedrosa finis pertama di Brno yang merupakan satu-satunya kemenangan yang dia raih sepanjang musim.
Marquez: Brno Bukan Sirkuit Favorit Saya
MOTOGP.COM
Pebalap Repsol Honda asal Spanyol, Marc Marquez, bersiap di tempat start Sirkuit Brno, jalang balapan GP Ceko, Minggu (17/8/2014).
Marc Marquez mengantongi dua kemenangan beruntun di Jerman dan Indianapolis yang jadi bekal saat datang ke Sirkuit Brno, Ceko, untuk menjalani seri ke-11 MotoGP 2015, akhir pekan ini.
Langganan:
Postingan (Atom)