Featured Video

Kamis, 08 September 2011

Pergi Haji Pakai Pesawat Pribadi



Konferensi internasional tentang haji di Kazan, Rusia, di tahun 2011.

KOMPAS.com — Jangan pernah mengira hanya kita yang bermimpi naik haji. Sebelum Islam datang di Indonesia, orang Rusia sudah mulai geregetan menunaikan ibadah haji. Seiring dengan jumlah Muslim yang membengkak, kini mereka menuntut kuotanya ditambah.

Minahasa Utara Tawarkan Wisata Air Terjun





MINAHASA UTARA, KOMPAS.com - Objek wisata air terjun Tunan yang berada di Desa Talawaan, Kecamatan Dimembe, Kabupaten Minahasa Utara, Provinsi Sulawesi Utara, ramai dikunjungi masyarakat pada libur Lebaran 2011.

Nongkrong di Malioboro-nya Moskwa





KOMPAS.com - Pelancong kota Moskwa wajib bertandang ke Old Arbat Street. Di sini, semua keperluan wisatawan akan dipenuhi, mulai sejarah, lukisan, musik, hingga urusan suvenir. Masukkan segera dalam daftar wajib kunjung.

Tarif Listrik Naik 10 Persen April 2012





JAKARTA, KOMPAS.com — Pemerintah berencana menaikkan tarif listrik rata-rata 10 persen per awal April 2012. Hal ini sebagai konsekuensi diturunkannya subsidi listrik pada 2012 menjadi Rp 45 triliun.    
Demikian disampaikan Menteri Keuangan Agus Martowardodjo dalam Sidang Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat di Jakarta, Rabu (7/9/2011).

Komentator Al Jazeera "Rasis" Terhadap Timnas Indonesia





JAKARTA, KOMPAS.com - Pertandingan sepakbola kualifikasi Piala Dunia 2014 antara Indonesia melawan Bahrain berakhir tadi malam di Stadion Gelora Bung Karno dengan keunggulan 2-0 untuk Bahrain. Tanding ini ternyata disiarlangsungkan stasiun televisi asal Qatar, al Jazeera. Namun, komentator al Jazeera bersikap "rasis" terhadap pemain Timnas atau terlalu memihak Bahrain, padahal dalam menjalankan tugasnya komentator dituntut netralitasnya.

Siswi SMK Ini Terpaksa Layani Nafsu Liar Si Kuli Bangunan



Ilustrasi

SURABAYA, KOMPAS.com — Berharap mendapatkan cinta tulus lelaki yang berumur jauh di atasnya, hidup Yuli (bukan nama sebenarnya) malah hancur lebur. Betapa tidak, siswi SMK itu harus mengalami tindak kekerasan seksual yang dilakukan Agus Supriyadi alias Boy.

Waspada PSK Baru, Lokalisasi Dolly Dirazia




Petugas memeriksa identitas PSK di lokalisasi Dolly Surabaya, Rabu malam (7/9/2011).

SURABAYA, KOMPAS.com — Puluhan petugas Satpol PP dan kepolisian di Kecamatan Sawahan, Surabaya, Rabu (7/9/2011) malam, menggelar razia kartu identitas pekerja seks komersial (PSK) di lokalisasi Dolly, Surabaya. Razia kartu identitas PSK itu untuk memastikan bahwa setelah libur Ramadhan dan Lebaran, penghuni lokalisasi terbesar di Surabaya itu tidak bertambah.

Milan Bertekad Kejar Ketinggalan dari Barca



Getty Images
Rossi Finza Noor - detiksport
Liga Champions 


Jakarta - AC Milan dan Barcelona terundi bersama-sama dalam Grup H Liga Champions musim ini. Barca dinilai masih sulit disaingi, tapi Rossoneri lebih suka menghadapinya langsung di fase itu.

Selama beberapa musim terakhir Barca sangat dominan di Liga Champions. Trofi juara bahkan sanggup dua kali digondol si klub Catalan dari periode tersebut.

Gattuso Pede Milan Kalahkan Barcelona

Rossi Finza Noor - detiksport
Liga Champions 

Getty Images
Milan - Gennaro Gattuso tersenyum ketika mendapatkan pertanyaan soal Barcelona. Kendati Barca adalah tim yang kuat, gelandang 33 tahun itu optimistis AC Milan bisa mengalahkan mereka.

Seperti yang sudah diketahui, hasil undian grup beberapa waktu lalu menempatkan Milan di Grup H, bersama Barca, BATE Borisov, dan Viktoria Plzen. Milan pun sudah akan langsung menghadapi El Barca pada matchday I di Camp Nou, 13 September pekan depan.

Muslim Moskow menentang perubahan pada masjid bersejarah



Moskow (ANTARA News) - Sejumlah kelompok muslim di Moskow menentang keras rencana perubahan pada salah satu masjid tertua di ibu kota Rusia itu meski pembangunannya telah mendapat restu dari para ulama pemimpin mereka, kata kantor berita Ria Novosti, Senin.

KPK Dikirimi Peti Mati-video




Gara-gara tikus, pesawat NAC gagal terbang di Hong Kong


Tikus (illustrasi)
Kathmandu, Nepal (ANTARA News) - Pesawat milik maskapai Nepal Airlines (NAC) jenis Boeing B-757 gagal terbang di Bandara Internasional Hong Kong karena tikus ditemukan di dalam ruang kokpit, Selasa.

India diteror bom lagi, 11 tewas

New Delhi (ANTARA News) - Satu bom berdaya ledak sangat tinggi yang disembunyikan di satu koper meledak di kerumunan orang di luar Pengadilan Tinggi New Delhi, Rabu, menewaskan 11 orang dan mencederai 76 orang lainnya.
Teror bom kembali mengguncang India setelah serangan bom 

KOMUNITAS MILLAH ABRAHAM ALIRAN SESAT


PADANG, HALUAN — Badan Koordinasi Pengawas Aliran Kepercayaan Masya­rakat (Bakor Pakem)  Sumbar, akhirnya  me­nyatakan aliran Komunitas Millah Abra­ham (Komar) sebagai aliran sesat dan menyimpang dari ajaran agama Islam.

KEMISKINAN DAN KEPEDULIAN ORANG RANTAU


Sekarang ini kita tidak dapat menafikan bahwa orang miskin mengurita jua di negeri yang konon kaya akan sumber daya alamnya dan brilian akan kein­telek­tualan orangnya. Be­rda­sarkan data statistik, di Sumatera Barat saja jum­lahnya sekitar 9 % dari jumlah penduduknya. Walaupun upaya untuk memberantas penyakit yang sering meng­hingapi negara sedang berkembang ini sudah berpuluh jurus dimainkan. Namun keam­puahannya belum jua membuahkan hasil. Belakangkan ini kita kenal program atau proyek seperti program KUR, ada bantuan bibit ikan ternak, coklat dan program satu ekor satu petani-program andalan pemerintah daerah Sumatera Barat dibawah kepemimpinan Irwan Prayitono dan Muslim Kasim saat sekarang ini.

BOLA MATA RIFKI MAKIN TABUDUA-Padang Panjang


Muhammad Rifki, bocah 6 tahun  yang terlahir dari ibu Santi dan ayah Syafri, warga warga  dusun Tabek Anduang Jorong Tan­juang Aro Nagari Sikabu-kabu Padang­panjang, Kabupaten Limapuluh Kota hanya bisa terbaring tak berdaya dipembaringan. Kian hari, kedua bola mata bocah ini terus membesar dan gatal-gatal.
Bagi orang tuanya, Syafri maupun Santi, penyakit  anak tercintanya adalah sebuah misteri dan sungguh di luar pengetahuannya. Akibat penyakit tersebut, anak dari keluarga tidak mampu ini hanya banyak menghabiskan waktunya di tempat tidur. Apalah daya, orang tuanya tidak punya biaya untuk membawa anaknya ke rumah sakit.