Produsen mobil asal Perancis, Bugatti merilis mobil terbarunya yaitu Bugatti Veyron 16.4 Grand Sport Vitesse Jean-Pierre Wimille. Mobil tercepat di dunia ini merupakan edisi khusus sehingga hanya diproduksi terbatas. beprestigious.com
Diproduksinya Bugatti Veyron 16.4 Grand Sport Vitesse Jean-Pierre Wimille yaitu bertujuan untuk mengenang mobil Bugatti 57G yang dipakai oleh pembalap Perancis Jean-Pierre Wimille dalam ajang balap 24 Hours of Le Mans pada 1937. worldcarfans.com
Bugatti de Legend yaitu Bugatti Veyron 16.4 Grand Sport Vitesse Jean-Pierre Wimille dipamerkan bersama mobil Bugatti 57G yang merupakan mobil milik pembalap Perancis Jean-Pierre Wimille yang memenangi ajang balap 24 Hours of Le Mans pada 1937. memoryst.com
Bugatti Veyron 16.4 Grand Sport Vitesse Jean-Pierre Wimille Power memiliki mesin W16 berkapasitas 8,0 liter quad-turbo yang mampu mengeluarkan tenaga hingga 1.200 HP dan torsi mencapai 1.500 Nm. Mobil ini mampu berakselerasi dari 0 ke 100 km/jam hanya dalam 2,6 detik. turbo.fr
Tampilan Bugatti Veyron 16.4 Grand Sport Vitesse Jean-Pierre Wimille memiliki warna yang sama dengan mobil Bugatti 57G yang digunakan oleh Jean-Pierre Wimille yaitu berwarna biru muda. cofx.ru
Mobil Bugatti edisi khusus Bugatti Veyron 16.4 Grand Sport Vitesse Jean-Pierre Wimille diperkenalkan di Frankfurt Motor Show, Perancis, (10/9). Mobil edisi khusus ini dijual dengan harga 2.280.000 Euro. REUTERS/Kai Pfaffenbach
s
Tidak ada komentar:
Posting Komentar