Berita Terkait: Lebaran 2011
Laporan Wartawan Tribun Jambi, Eso Pamenan
TRIBUNNEWS.COM, PADANG - Masjid Al Hijriah dan sebagian besar masjid di Kota Padang menyelenggarakan salat Idul Fitri, Selasa (30/8/2011).
Pelaksanaan salat Id tahun ini tidak digelar di tanah lapang, karena ada beberapa masjid yang jemaahnya masih melaksanakan puasa.
Selain itu, pelaksanaan salat Id di lapangan, biasanya dikoordinir pemerintah. "Kami menggelar salat Id di Masjid masing-masing," ucap seorang pengurus masjid Al Hijriah, di Perumnas Siteba, Padang, kepada Tribunjambi.com.
Suara takbir sudah berkumandang di Kota Padang dan sekitarnya sejak selepas salat Magrib malam kemarin.
Namun, tidak ada pelaksanaan takbir keliling, seperti yang digelar setiap tahun, karena perbedaan pelaksaan salat Id.
BERITA TERKINI
- Jakarta lengang, Warga Senang
- Truk Sampah Beraksi Usai Pelaksanaan Salat Id di Palembang
- Ketua PW Muhammadiyah Sumut Larang Sebut Kata Haram
- Gedung Muhammadiyah Balayuda Disesaki Ribuan Jamaah…
- Ribuan Warga Salat Ied di Keraton Solo
- Waspada, Kabul Tebal Tutupi Wilayah Penajam Paser…
- Warga Muhammadiyah Penajam Tak Gelar Takbiran Usai…
- Idul Fitri Moment Untuk Mengingatkan Pemerintah
- HTI Minta Umat Islam Intropeksi soal Perbedaan 1 Syawal
- Ceramah Salat Ied di RSI Pondok Kopi Soroti Bencana…
Tidak ada komentar:
Posting Komentar