(Getty Images)
Assen - Dani Pedrosa keluar sebagai pebalap tercepat pada latihan bebas terakhir MotoGP Belanda dengan mengungguli Jorge Lorenzo dan Alvaro Bautista. Sementara itu Casey Stoner sempat mengalami kecelakaan.
Dalam sesi yang digelar di Sirkuit Assen, Jumat (29/6/2012) sore WIB, Pedrosa berhasil mencatatkan waktu terbaik dalam latihan dengan torehan 1 menit 34,522 detik atau terpaut 0,161 lebih cepat dari Lorenzo dan 0,224 dari Bautista.
Stoner sempat terjatuh dari motornya saat hujan mengguyur trek. Namun rekan se-tim Pedrosa ini tidak mengalami luka serius dan mampu melanjutkan latihan di tujuh menit terakhir untuk finis di urutan enam.
Cal Cruthlow yang di sesi sebelumnya berada di posisi kedua melorot ke urutan empat dengan catatan waktu 1 menit 35,069 detik unggul dari pebalap Tech 3 Yamaha lainnya, Andrea Dovizioso.
Ben Spies gagal mengulang performanya di sesi kedua karena hanya mampu menempati peringkat 10, satu tingkat lebih baik dari Valentino Rossi yang membukukan waktu 1 menit 36,466 detik.
Hasil Free Practice III MotoGP Belanda
Pos-Pebalap-Tim-Waktu
1. Dani Pedrosa Honda 1m34.522s
2. Jorge Lorenzo Yamaha 1m34.683s + 0.161s
3. Alvaro Bautista Gresini Honda 1m34.746s + 0.224s
4. Cal Crutchlow Tech 3 Yamaha 1m35.069s + 0.547s
5. Andrea Dovizioso Tech 3 Yamaha 1m35.250s + 0.728s
6. Casey Stoner Honda 1m35.312s + 0.790s
7. Stefan Bradl LCR Honda 1m35.400s + 0.878s
8. Nicky Hayden Ducati 1m35.428s + 0.906s
9. Hector Barbera Pramac Ducati 1m35.559s + 1.037s
10. Ben Spies Yamaha 1m35.640s + 1.118s
11. Valentino Rossi Ducati 1m36.466s + 1.944s
12. Aleix Espargaro Aspar Aprilia 1m36.663s + 2.141s
13. Randy de Puniet Aspar Aprilia 1m36.784s + 2.262s
14. Karel Abraham Cardion Ducati 1m37.707s + 3.185s
15. Michele Pirro Gresini FTR-Honda 1m37.765s + 3.243s
16. Yonny Hernandez Avintia FTR-Kawasaki 1m37.847s + 3.325s
17. Danilo Petrucci Ioda-Aprilia 1m38.069s + 3.547s
18. James Ellison Paul Bird Aprilia 1m38.483s + 3.961s
19. Mattia Pasini Speed Master Aprilia 1m38.860s + 4.338s
20. Ivan Silva Avintia Inmotec-Kawasaki 1m40.332s + 5.810s
21. Colin Edwards Forward Suter-BMW 1m40.683s + 6.161s
Dalam sesi yang digelar di Sirkuit Assen, Jumat (29/6/2012) sore WIB, Pedrosa berhasil mencatatkan waktu terbaik dalam latihan dengan torehan 1 menit 34,522 detik atau terpaut 0,161 lebih cepat dari Lorenzo dan 0,224 dari Bautista.
Stoner sempat terjatuh dari motornya saat hujan mengguyur trek. Namun rekan se-tim Pedrosa ini tidak mengalami luka serius dan mampu melanjutkan latihan di tujuh menit terakhir untuk finis di urutan enam.
Cal Cruthlow yang di sesi sebelumnya berada di posisi kedua melorot ke urutan empat dengan catatan waktu 1 menit 35,069 detik unggul dari pebalap Tech 3 Yamaha lainnya, Andrea Dovizioso.
Ben Spies gagal mengulang performanya di sesi kedua karena hanya mampu menempati peringkat 10, satu tingkat lebih baik dari Valentino Rossi yang membukukan waktu 1 menit 36,466 detik.
Hasil Free Practice III MotoGP Belanda
Pos-Pebalap-Tim-Waktu
1. Dani Pedrosa Honda 1m34.522s
2. Jorge Lorenzo Yamaha 1m34.683s + 0.161s
3. Alvaro Bautista Gresini Honda 1m34.746s + 0.224s
4. Cal Crutchlow Tech 3 Yamaha 1m35.069s + 0.547s
5. Andrea Dovizioso Tech 3 Yamaha 1m35.250s + 0.728s
6. Casey Stoner Honda 1m35.312s + 0.790s
7. Stefan Bradl LCR Honda 1m35.400s + 0.878s
8. Nicky Hayden Ducati 1m35.428s + 0.906s
9. Hector Barbera Pramac Ducati 1m35.559s + 1.037s
10. Ben Spies Yamaha 1m35.640s + 1.118s
11. Valentino Rossi Ducati 1m36.466s + 1.944s
12. Aleix Espargaro Aspar Aprilia 1m36.663s + 2.141s
13. Randy de Puniet Aspar Aprilia 1m36.784s + 2.262s
14. Karel Abraham Cardion Ducati 1m37.707s + 3.185s
15. Michele Pirro Gresini FTR-Honda 1m37.765s + 3.243s
16. Yonny Hernandez Avintia FTR-Kawasaki 1m37.847s + 3.325s
17. Danilo Petrucci Ioda-Aprilia 1m38.069s + 3.547s
18. James Ellison Paul Bird Aprilia 1m38.483s + 3.961s
19. Mattia Pasini Speed Master Aprilia 1m38.860s + 4.338s
20. Ivan Silva Avintia Inmotec-Kawasaki 1m40.332s + 5.810s
21. Colin Edwards Forward Suter-BMW 1m40.683s + 6.161s
Tidak ada komentar:
Posting Komentar