Jakarta DPR mulai serius membenahi citranya di mata masyarakat. Salah satu caranya adalah dengan menutup coffee shop. Bukan tanpa alasan, coffe shop yang terletak di lantai dasar Gedung Nusantara II itu banyak disebut menjadi tempat nongkrong para calo anggaran.
"Cafe di bawah tempat duduk para calo anggaran, seperti kata media, kita minta renovasi dan relokasi," ujar Wakil Ketua Badan Kehormatan (BK) DPR, Siswono Yudho Husodo, di Gedung DPR, Senayan, Jakarta, Kamis (23/2/2012).
Siswono menerangkan, penertiban cofffe shop ini penting dilakukan. Selama ini kesan calo anggaran berkeliaran di DPR sangat kental.
"Itu untuk menjaga citra DPR," imbuhnya.
Siswono menambahkan, cara lain untuk memperbaiki citra DPR adalah dengan tidak mendudukan orang-orang yang duduk di banggar bukanlah Wakil atau Bendahara partai maupun fraksi.
(riz/ndr)http://news.detik.com
"Cafe di bawah tempat duduk para calo anggaran, seperti kata media, kita minta renovasi dan relokasi," ujar Wakil Ketua Badan Kehormatan (BK) DPR, Siswono Yudho Husodo, di Gedung DPR, Senayan, Jakarta, Kamis (23/2/2012).
Siswono menerangkan, penertiban cofffe shop ini penting dilakukan. Selama ini kesan calo anggaran berkeliaran di DPR sangat kental.
"Itu untuk menjaga citra DPR," imbuhnya.
Siswono menambahkan, cara lain untuk memperbaiki citra DPR adalah dengan tidak mendudukan orang-orang yang duduk di banggar bukanlah Wakil atau Bendahara partai maupun fraksi.
(riz/ndr)http://news.detik.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar