Kamis, 30 November 2017
Selasa, 28 November 2017
Di Padang, Mobil Fortuner Tabrak Tiang Listrik
Kecelakaan tunggal terjadi di Jalan Bypass KM 15 tepatnya di depan Universitas Baiturrahmah, Padang, Senin (27/11).
Mobil tersebut berjenis Toyota Fortuner dengan Nomor Polisi BA 1252 QE milik Roni Eka Sahputra (39) warga Jalan Belibis Blok D No 16 RT 002 RW 007 AirTawar Barat Kecamatan Padang Utara.
Senin, 27 November 2017
API 2017, Kawasan Saribu Rumah Gadang Raih Gelar Kampung Adat Terpopuler
Kawasan Saribu Rumah Gadang (SRG) Solok Selatan (Solsel) meraih juara pertama dalam ajang Anugerah Pesona Indonesia (API) 2017 sebagai kampung adat terpopuler yang diselenggarakan Kementerian Pariwisata (Kemenpar), Sabtu (25/11) di Jakarta.
Dari sepuluh nominasi hanya tiga kampung adat yang meraih juara se-Indonesia. Juara pertama, kawasan SRG Solsel. Juara kedua, Kete Kesu Toraja Utara. Juara ketiga, kampung wisata Mangunan Bantul.
API 2017, KWBT Mandeh Pessel Raih Juara I Kategori Surga Tersembunyi Terpopuler
Bupati Pesisir Selatan, Hendra Joni bersama istri membawa penghargaan di Anugerah Pesona Indonesia 2017 di Jakarta, Minggu (26/11).
Kementerian Pariwisata bekerjasama dengan Kominfo dan laman www.ayojalanjalan.com kembali memberikan penghargaan kepada sejumlah kawasan wisata yang ada di Indonesia, bertempat di Grand Studio Metro TV, jalan Pilar Mas Raya, Kebon Jeruk, Jakarta. (25/11), Sabtu malam.
Minggu, 26 November 2017
Sabtu, 25 November 2017
Jumat, 24 November 2017
Bank Konvensional tak Boleh Beroperasi di Aceh, Ini Kata BCA
Pemerintah Daerah (Pemda) Istimewa Aceh berencana menghentikan kegiatan operasi bank konvensional. Nantinya, hanya bank syariah saja yang dibolehkan beroperasi di sana.
Menanggapi hal itu, Direktur PT Bank Central Asia (BCA) Tbk Santoso mengatakan, perseroan menunggu arahan dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Sebab, aturan itu pun belum diresmikan.
Melambaikan Tangan ke Arah Penonton, Robert Muller Gagal Raih Podium Pertama
Detik-detik Robert Muller mengangkat tangan dua meter sebelum memasuki garis finish. Hal ini justru membuatnya kalah meraih juara pertama karena membuang kesempatan serta waktu
Hanya akibat hal sepele yang dilakukan oleh pebalap asal Jerman, Robert Muller, ia gagal meraih podium pertama pada etape ketujuh Tour de Singkarak.
Sekitar dua meter sebelum memasuki garis finish, pebalap pemegang green jersey ini mengangkat tangan serta melambai ke arah penonton. Namun, ia tidak sadar, dibelakangnya ada pebalap Indonesia yang siap menyalip.
Start di Etape VII TdS Dimulai Siang Hari
Tidak seperti enam etape sebelumnya yang dimulai pukul 09.00 atau 10.00WIB. Pada etape ketujuh Tour de Singkarak (TdS) dari Lembah Harau, 50 Kota ke Kota Padang Panjang baru akan dimulai setelah selesai, sekitar pukul 14.00 WIB (selesai salat jumat).
Para pebalap akan melewati rute sepanjang 112 kilometer. Dimulai pada pukul 14.00 WIB dan diperkirakan 73 pebalap tersebut akan finish pukul 16.40 hingga 16.54 di depan Sekolah calon Tamtama B Kompi Markas.
Kamis, 23 November 2017
Lagi, Pebalap Indonesia Kuasai Etape VI TdS
Sejumlah pebalap saat lepas start di etape 6 di Pantai Gandoriah, Pariaman, Kamis (23/11).
Pebalap Indonesia kembali menguasai etape ke enam dalam ajang Tour de Singkarak (TdS) 2017. Muhammad Imam Arifin asal KFC Cycling Team berhasil menakluklan 73 pebalap lainnya, dan naik ke podium pertama, Kamis (23/11).
Pemenang Etape VI, Muhammad Imam Arifin Sempat Terjatuh
Pebalap saat memasuki finish etape VI di Pasaman Barat, Kamis (23/11).
Muhammad Imam Arifin pebalap Indonesia yang menjuarai etape keenam Tour de Singkarak (TdS) 2017 sempat terjatuh. Namun, karena dukungan tim dan kerja kerasnya akhirnya ia berhasil menggantikan pemenang etape kelima Yonnatta asal Venezuela.
“Tadi memang saya sempat jatuh pada kilometer awal balapan,”ujarnya kepada Haluan, Kamis (23/11).
Rabu, 22 November 2017
Pebalap Venezuela juarai etape terberat Tour Singkarak 2017
pebalap dari Qinhai Tianyoide Cycling Team, Yonnatta Alejandro asal Venezuela raih podium 1 di Etape V TdS, Payakumbuh.
Pebalap asal Venezuela Yonnatta Alejandro Monsalve menjuarai etape terberat Tour de Singkarak (TdS) 2017 dari Solok menuju Padang Aro, Solok Selatan, Sumatera, Rabu setelah menjadi yang tercepat pada balapan sejauh 153,2 km itu.
Etape V TdS, Pebalap Ditantang Tiga Tanjakan Tinggi
Setiap hari etape yang digelar, pebalap yang mengikutinya berkurang. Hari ini Rabu (22/11), tinggal 82 pebalap pada etape kelima Tour de Singkarak (TdS) dari 108 peserta.
Dimulai dari Terminal Bareh Solok, pada etape ini, pesepeda dari 29 negara dihadapkan dengan tiga balapan menanjak dan dua balapan adu cepat atau sprint.
Selasa, 21 November 2017
Driver Tak Kantongi SIM A Umum dan Belum KIR, Taksi Online Siap-siap Ditilang
Ilustrasi
Kementerian Perhubungan (Kemenhub) melalui Direktorat Jenderal Perhubungan Darat terus menggelar roadshow ke beberapa tempat terkait dengan penetapan Peraturan Menteri Perhubungan Nomor 108 tentang penyelenggaraan taksi online.
Warga Agam Cemas, Ada Buaya yang Muncul di Batang Antokan
Masyarakat Jorong Sago Kenagarian Manggopoh Kecamatan Lubuk Basung dibuat geger dan cemas dengan kemunculan buaya berukuran besar di Sungai Batang Antokan. Pihak terkait pun diminta untuk dapat mengamankannya, Selasa (21/11).
Mereka khawatir karena masyarakat banyak yang tinggal di sepanjang aliran sungai Batang Antokan.
Mantap! Pebalap Indonesia Juara Etape 4 TdS 2017
Pemenang di etape IV Payakumbuh, Selasa (21/11). Pebalap sepeda asal Indonesia dari tim KFC, Jamal Hibatullah berhasil menempati posisi pertama, Selasa (21/11).
Pebalap sepeda asal Indonesia dari tim KFC, Jamal Hibatullah berhasil finish di urutan pertama di Etape 4 Tour de Singkarak (TdS) 2017, Selasa (21/11). Jamal mencatat waktu tempuh di etape ini 2 jam 34 menit 3 detik.
Ini kedua kalinya Jamal naik podium setelah sebelumnya di etape pertama Tanah Datar -Padang pada posisi ke-3.
Senin, 20 November 2017
Pebalap TdS Asal Korsel Ini Diteriaki "Oppa..Oppa" oleh Remaja Putri di Sijunjung
Sejumlah pelajar swafoto dengan seorang pebalap dari Gapyeong Cycling Team (GPC) asal Korea Selatan di Sijunjung, Senin (20/11)
Para pebalap Tour de Singkarak (TdS) menjadi serbuan para pelajar di Sijunjung, Senin (20/11). Tempat yang dijadikan start pada etape ketiga ini tampak dipenuhi oleh pelajar semenjak pagi.
Etape III TdS Menyisakan 90 Pebalap
Dari 114 pebalap sepeda yang ikut mendaftar dalam ajang Tour de Singkarak (TdS), pada etape ketiga hanya menyisakan sebanyak 90 pebalap.
Setiap etape yang dilakukan, selalu terjadi pengurangan peserta. Pada etape pertama Tanah Datar ke Kota Padang 108 pembalap ikut serta. Namun, jumlah tersebut kembali berkurang pada etape kedua yakni hanya 101 pebalap.
Minggu, 19 November 2017
Uji Jaringan 5G Tembus Kecepatan Download 2,8 Gbps
Pebalap Sepeda Asal Vietnam Ini Kecelakaan di Padang Panjang
Pebalap sepeda TdS asal Vietnam mengalami kecelakan di Kota Padang Panjang, saat etapi I, Sabtu (18/11)
Pembalap atas nama Bui Minh Thuy asal Vietnam yang tergabung dalam Bike Life-Dong Nai Team, Sabtu (18/11) mengalami insiden kecelakaan saat berpacu dengan ratusan pembalap lainnya di ajang Sport Tourism Tour de Singkarak (TdS).
Terjatuh 500 Meter Sebelum Finish, Ghader Mizbani Raih Juara Ketiga
Ghader Mizbani dipandu oleh official setelah berhasil meraih podiam 3 di etape II Sawahlunto
Meskipun sempat terjatuh, 500 meter sebelum menuju finish di Kota Sawahlunto, Ghader Mizbani masih bisa meraih juara ketiga dalam etape kedua dari Painan, Pesisir Selatan.
Kondisi saat ini Ghader Mizbani masih mendapatkan perawatan oleh tim dokter. Sebab, bahu dan tangan dari pembalap Tabriz Shahrdary tim dari negara Iran ini mengalami cidera.
Akibatnya, Ia pun tidak bisa mengambil secara langsung penghargaan yang diraih. Karena tidak boleh diwakilkan.
Dua Pendatang Baru Rajai Dua Etape TdS
Pebalap Inggris Daniel White House, finish terdepan TdS etape dua yang finish di Lapangan Segitiga Ombilin Sawahlunto
Dua pendatang baru di ajang balap sepeda dunia, Tour de Singkarak (TdS) menjadi terdepan di etape satu dan dua yang berlangsung Sabtu dan Minggu (18-19/11) kemarin. Di etape pertama, pembalap Pembalap Jerman Robert Muller yang tercepat mencapai finish di Padang. Sementara di etape dua, giliran pembalap Inggris, Daniel Whitehouse yang lebih dulu menyentuh garis finish di Sawahlunto, Minggu kemarin.
Sabtu, 18 November 2017
Jumat, 17 November 2017
Facial Unlock, 'The Next' Sistem Keamanan Ponsel Pintar
Teknologi Artificial Intelligence (AI) atau kecerdasan buatan pada ponsel pintar diprediksi akan menjadi masa depan fotografi smartphone. Pengamat Gadget dan Pendiri Komunitas Gadtorade Lucky Sebastian mengungkapkan, keterbatasan ruang pada ponsel pintar akan membuka peluang bagi teknologi AI perihal fotografi.
Rabu, 15 November 2017
Ronaldo Ingin Hengkang dari Madrid Musim Depan
Kabar mengejutkan datang dari megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo. Menurut berita yang dimuat Goal, Selasa (14/11), CR7 dikabarkan ingin meninggalkan Santiago Bernabeu pada musim panas 2018.
Selasa, 14 November 2017
Wakili Indonesia, Kevin Lilliana Jadi Juara Miss International 2017
Miss Indonesia Kevin Lilliana (kanan) menerima mahkota Miss International 2017 dari Miss International 2016 Kylie Verzosa asal Filipina dalam final Miss International Beauty Pageant di Tokyo, Jepang, Selasa (14/11/2017).(AFP PHOTO/TOSHIFUMI KITAMURA)
Putri Indonesia Lingkungan Hidup 2017, Kevin Lilliana dinobatkan menjadi Miss International 2017.
Alasan Lorenzo Tak Beri Jalan bagi Dovizioso
Jorge Lorenzo menjadi tokoh antagonis bagi rekan setimnya di Ducati, Andrea Dovizioso, pada seri terakhir MotoGP 2017di Sirkuit Ricardo Tormo, Valencia, Spanyol, Minggu (11/12/2017). Lorenzo tak membuka jalan bagi Dovizioso untuk melewatinya dan bersaing di barisan depan.
Padahal, pada balapan sebelum di Sirkuit Sepang, Malaysia, Lorenzo memainkan peran protagonis untuk Dovizioso yang akhirnya menjadi pemenang. Hasil di Malaysia itu membuat persaingan memperebutkan gelar juara dunia 2017 harus ditentukan di Valencia.
Senin, 13 November 2017
Minggu, 12 November 2017
Performa Motor Yamaha Bikin Valentino Rossi Kesal
Valencia - Pebalap Movistar Yamaha, Valentino Rossi, mengeluhkan performa motor YZR-M1 yang digunakannya pada MotoGP 2017. Rossi menyebut dirinya gagal bersaing dalam perburuan gelar juara dunia MotoGP tak lepas dari buruknya laju YZR-M1.
Sabtu, 11 November 2017
MotoGP: Siap Bantu Dovi, Lorenzo Doakan Marquez Sial
Jorge Lorenzo siap membantu Andrea Dovizioso menyegel gelar juara dunia MotoGP 2017. Komentar ini pun mengindikasikan adanya team order dari Ducati pada balapan mendatang.
Kesuksesan Dovi memaksa Marc Marquez bertarung hingga seri MotoGP Valencia 2017 di Sirkuit Ricardo Tormo, Minggu (12/11/2017), memang tak lepas dari strategi tersebut. Ducati melakukannya pada MotoGP Malaysia di Sirkuit Sepang.
MotoGP: Sering Jatuh, Crutchlow Heran Marquez Tak Cedera
Terlepas dari performa gemilangnya di MotoGP 2017, tetap saja Marc Marquez memiliki noda dalam petualangannya. Dia adalah salah satu pembalap dengan jumlah crashpaling banyak sepanjang musim ini.
Kamis, 09 November 2017
Payokurir, Ojek Online Lokal yang "Bermain" di Payakumbuh
Pemilik PayoKurir, Bambang Wahyudi sedang menjelaskan data pesanan pelanggan pada driver armadanya.
Banyak cara untuk mendapatkan penghasilan. Ketika keadaan ekonomi relatif sulit, kreativitas anak muda Payakumbuh dalam mencari penghasilan patut diacungi jempol. Usaha ojek online merupakan salah satu bentuk kreativitas tersebut.
Langganan:
Postingan (Atom)